Thursday, October 4, 2012

Tokoh-Tokoh Dunia Dan Seleb Dunia Yang Pernah Menggunakan Batik


Huft .... dah hampir seminggu belum update blog nich , kali ini mau bahas yang kemarin lagi dirayain oleh seluruh masyarakat Indonesia.Yup...hari batik nasional yang jatuh pada tanggal 2 oktober , tapi sabar tahu gak kok bisa hari batik jatuh pada tanggal 2 oktober ? hehe setelah saya mencari tahu di luasnya dunia maya , saya mendapatkan info bahwa alasan mengapa hari batik jatuh pada tanggal 2 oktober itu karena badan PBB untuk kebudayaan atau UNESCO menetapkan batik sebagai bagian dari Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi (Masterpieces of the Oral and Intangible Heritage of Humanity) pada tanggal 2 oktober 2009.
Ok jelaskan , dan sedikit info lagi dari wikipedia bahwa tanggal 2 oktober bukan hanya sebagai hari batik nasional, bahkan sebagai hari batik sedunia...keren gak tuh.Dan sekarang yang mau saya bahas yaitu " Tokoh-Tokoh Dunia Dan Seleb Dunia Yang Pernah Menggunakan Batik " wow bangga yah , tapi kita sebagai pemuda penerus bangsa bangga itu tidak cukup di rawat dan dilestarikan itu yang paling utama.
hehe cukup dech pengantarnya, dan berikut Tokoh-Tokoh Dunia Dan Seleb Dunia Yang Pernah Menggunakan Batik ......



1.Barack Obama ( Presiden Amerika Serikat )


2.Nelson Mandela ( Mantan Presiden Afrika Selatan )


3.Bill Gates ( Pemilik Microsoft & Orang Terkaya No 1 Di Dunia )


4.Zinedine Zidane ( Pesepakbola Terbaik Dunia 1998,2000,2003 )


5.Harbie Hancock ( Musisi )


6.Jessica Alba ( Aktris Berkebangsaan Amerika Serikat )


7.Rachel Bilson ( Aktris Berkebangsaan Amerika Serikat )


8.Nicole Richie ( Aktris & Desainer Berkebangsaan Amerika Serikat )


9.Reese Witherspoon ( Aktris Berkebangsaan Amerika Serikat )


10.Drew Barrymore ( Aktris , Pemeran Film, & Produser Berkebangsaan Amerika Serikat )


11.Heidi Klum (Aktris , Model , Desainer , & Penyanyi Berkebangsaan Jerman )


Wow..... bangga bener yah , nah ini juga menjadi salah satu alasan mengapa kita harus melestarikannya , jangan pas diklaim dulu baru mau berkoar-koar ..btw cukup sekian dulu yah ..makasih udah mau mampir.

5 comments:

  1. wiih bangga banget ya jadi bangsa indonesia ..
    good post gan

    ReplyDelete
  2. Tokoh tokoh tersebut sungguh sangat luar biasa ya sob
    terima kasih sudah berbagi info yg bermanfaat
    saya numpang follow sobat, jika tidak keberatan ditunggu follow kembali
    terima kasih

    ReplyDelete
  3. wah keren gan...smg aja batik Indonesia makin banyak digemari..trimakasih gan..

    ReplyDelete
  4. batik memang mempunyai daya tarik yang sangat luar biasa ya..

    ReplyDelete

Harap Berkomentar Dengan Sopan Dan Bijak
Dan Tidak Di Perkenankan Memasang Link Dalam Komentar.
Eits.. satu lagi Anonymous tidak dilarang untuk berkomentar tapi sebaiknya gunakan Name/URL .
Atas perhatiannya Kocak-Konyol Mengucapkat Terima Kasih ^_^