Thursday, November 21, 2013

Karya Seni Yang Berasal Dari Ribuan Titik Pena



Hallo sobat kokoy , akhirnya ada waktu lagi buat update nich blog .Ya...sebenernya di sempet-sempetin ajah sih, di sela-sela kesibukan gw.okay kembali membahas tentang sebuah karya seni, dan lagi ini merupakan seni yang luar biasa dan beda dari yang lainnya.
Bedanya apa ? pernah gak melukis dengan pena ? atau menggambar di kertas dengan pena ? tapi pasti caranya pada sma , pernah gak berpikir untuk menggambar tapi tidak dengan menggunakan pena pada umumnya, seperti menulis gitu ? nah ini adalah cara melukis dengan merangkai titik demi titik , gak kebayang tuh betapa capeknya dan lamanya tuh gambar bakalan selesai.
Dia adalah Miguel Endara seorang seniman wow dari Miami, Florida .Dalam karya nya, yang dia gambar adalah ayahnya, pada tahun 2011.DIa menggambar ayahnya sebagai bukti kecintaannya terhadap ayahnya, salah satu bukti kekagumannya pula maka gambarnya dia beri nama " Hero ".
dan berikut sob penampakannya.



Hero, 2011







Benjaman Kyle, 2012.












Dan beberapa karya lainnya :






Mungkin sekian dulu yah sob, kalau ada waktu lagi nanti bakalan di update lagi .. nikmatilah hidup dan tetap berperilaku sebagai mana mestinya.Dan tenang saja, orang kreatif jauh lebih hebat dari pada orang pintar.

1 comment:

  1. info nya mantap untuk dibaca gan
    terimakasih udah share info nya
    terus berkreasi gan

    ReplyDelete

Harap Berkomentar Dengan Sopan Dan Bijak
Dan Tidak Di Perkenankan Memasang Link Dalam Komentar.
Eits.. satu lagi Anonymous tidak dilarang untuk berkomentar tapi sebaiknya gunakan Name/URL .
Atas perhatiannya Kocak-Konyol Mengucapkat Terima Kasih ^_^